Kalsel Expo 2024 Dibuka, Paman Birin Ingin Inovasi Sektor Kuliner hingga Pariwisata
KalselMedia – Gubernur Kalsel H. Sahbirin Noor atau Paman Birin melalui Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Selatan, Roy Rizali Anwar didampingi Ketua TP PKK Provinsi Kalsel Hj. Raudatul Jannah atau Acil Odah membuka secara resmi membuka Kalsel Expo 2024 yang bertema “Cinta Babussalam” di Lapangan Dr. Murjani, Banjarbaru, pada Rabu (18/09) sore. Acara ini diawali dengan […]