Tablig Akbar UAS: Panitia Pastikan Kenyamanan Jemaah dengan Layar Lebar
KalselMedia – Banjarbaru bersiap menyambut Tablig Akbar yang menghadirkan Ustaz Abdul Somad (UAS) pada Jumat malam (6/9/2024), dengan persiapan yang semakin matang di Lapangan Cairo, Kelurahan Loktabat Utara, Kecamatan Banjarbaru Utara. Panitia telah memasang dua layar lebar di lokasi strategis guna memastikan semua jemaah dapat mengikuti tausiyah UAS dengan jelas, termasuk mereka yang berada jauh […]